Info Dexer
Dexer Blog 12:21 PM

Membuat latar belakang judul widget berwarna


Postingan ini sengaja saya buat untuk menjawab pertanyaan para blogger yaitu "kalo buat judul widget punya background yang berwarna gmn?". Saya coba-coba cek kodenya n akhirnya ketemu cara memberi background pada judul widget. semoga membantu.

Carilah kode untuk sidebar heading. Kodenya biasanya menggunakan .sidebar h2. Kodenya bisa beda-beda untuk tiap template. Di bawah ini Dexer Blog kasih contoh :
Cari kode /* sidebar heading */ jika tidak ada bikin sendiri aja kita tuh harus kreatif,,
.sidebar h2 {
margin: 0px 0px 0px 0px;
padding: 0px 0px 0px 0px;
color: $sidebarHeaderColor;
font: $sidebarHeaderFont;
background:#718E89;
}
Nah untuk selanjutnya saya akan memposting lebih lengkap lagi karena waktu kepepet.

Info Dexer
Dexer Blog 12:20 PM

Cara sukses progran pay per click atau PPC


Semua pasti tahu yang namanya program PPC dari luar maupun dari dalam maka dari itu saya akan berbagi artikel yang kali ini akan membahas soal Sukses PPC, di kalangan blogger yang sudah cukuplama bergelut pada program PPC pasti sudah tahu apa itu PPC, yaitu singkatan dari Pay Per Click atau dalam bahasa indonesianya yaitu dibayar per klik yang menghasilkan uang.  Belajar PPC juga berkaitan dengan broker, dalam arti brokerdisini kita artikan sebagai agen.
Ada banyak sekali broker di indonesia yang mampu membayar mulai dari Rp.150 - Rp.2000/klik, misalkan sajasaya kenalkan  dengan Idblognetwork, adalah broker termahal yang ada di indonesia, untuk mendaftar saja butuh berbulan-bulan untuk diterimanya sebagai pengiklan dari Idblognetwork.

Kita kembali pada temanya yaitu cara sukses dalam PPC, dalam dunia internet banyak sekali persaingan terutama dalam hal PPC ini, anggap saja pada PPC luar milik google yang bernama Google Adsene yang sangat sulit untuk menjadi membernya karena sangat ketat sekali persaingan yang harus dilakukan para webmaster, dan dalam hal ini saya akan membahas cara-cara yang paling sederhana tetapi dapat menghasilkan $$ pada blog/web kita.

Langsung saja saya akan membagikan tips bagaimana mendapatkan uang melalui blog/web :
Semangatkan diri untuk membuat web/blog kita terlihat menarik dimata pengunjung. Jangan terpaku langsung pada $$ yang ditawarkan, usahakan kita perhatikan dulu web kita yang kita kelola, Fokuskan lebih mementingkan pengunjung pada blog kita dibandingkan $$, karena dengan adanya pengunjung maka $$ itu sendiri akan datang dengan sendirinya. Tulislah Artikel yang bermanfaat menurut kalian. Undanglah teman-teman kalian untuk bergabung pada website kalian untuk meramaikan. Promosikan website dengan giat. Hanya itu saja yang saya bisa berikan kepada anda untuk artikel selanjutnya tunggu tanggal mainnya.

Info Dexer
Dexer Blog 10:33 PM

Cara menghilangkan Navbar pada blogger agar pro


Cara menghilangkan navbar agar lebih SEO, menghilangkan navbar pada blog blogger. Navbar adalah fasilitas yang dimiliki oleh Blogger/blogspot, bentuknya berupa kotak kecil memanjang kesamping yang letaknya berada di bagian paling atas dari blog yang fungsinya antara lain untuk mulai melakukan Sign In/out atau bisa juga membuat Blog baru. Navigation Bar juga bisa digunakan untuk melaporkan kecurangan atau tindak kejahatan weblog yang dilakukan oleh seorang blogger, misalnya kontent blognya yang melanggar TOS atau hal-hal yang dianggap merugikan orang lain.
Namun ada beberapa blogger yang merasa akan lebih enak jika melihat tampilan blognya dalam keadaan bersih tanpa harus ada bagian mencolok di bagian atas blognya sendiri (NavBar). Karena itu, kadang para blogger menghapus NavBar tersebut. Pertanyaannya adalah: Apa tidak melanggar Term of Service (TOS) dari Blogger.com?
Sejauh ini, banyak blogger yang telah menghilangkan Navbar mereka dan tidak juga mendapat teguran dari blogger. Artinya, bisa dilakukan. Toh di TOS Blogger sendiri juga tidak ada aturan yang cukup detail tentang hal ini.

Nah, bagaimana menghilangkan Navigation Bar?
Ada beberapa penyedia template yang memang sudah tidak ada NavBar-nya. Namun bagi kamu yang memakai template yang masih ada NavBarnya dan ingin menghilangkannya maka inilah caranya.


1. Kamu harus Login dulu di Blogger.com / Blogspot.com
2. Trus Pilih Layout --> Edit HTML
3. Silahkan cari kode berikut ini copy dan pastekan sebelum tag </style>

#navbar-iframe {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}

4. Klik tombol Simpan Template.


Jika tidak berfungsi pada template klasik ada cara yang lain nih yaitu, Silahkan cari kode ini copy dan pastekan sebelum tag ]]></b:skin>

#navbar-iframe {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}
Terus klik Simpan Template
Sekarang anda lihat blog anda apakah sudah hilang apa belum navbarnya.

Semoga bermanfaat

Info Dexer
Dexer Blog 10:13 PM

SEO friendly dengan memasang breadcrumbs pada blog


Breadcrumbs untuk SEO, SEO yang sangat ampuh dengan memakai breadcrumbs. Cara Pasang Breadcrumbs Untuk Blogspot - Seperti dipostingan terdahulu yang menjelaskan Cara Menghadapi Algoritma Google Panda 2.2, bahwa algoritma ini salah satu nya dapat ditaklukkan dengan optimasi blog dummy, kini ternyata pemasangan Breadcrumb di blog adalah satu cara menghadapi google panda tersebut. Keyword yang dicari oleh visitor adalah berdasarkan density keyword yang kita pasang di artikel kita. Bagi Google, pengulangan keyword ini sangatlah berpengaruh, namun tidak bagi Yahoo. Yahoo akan merangking website berdasarkan sedikitnya angka keyword density dari artikel atau website tersebut.

Kembali lagi ke laptop! Hehehe.. Breadcrumb navigasi ini sebenarnya adalah widget sederhana dan sudah menjadi bukan makanan atau trik baru di blogger, namun peranannya dalam membantu mesin pencari mengindeks page halaman website sangatlah besar. Baiklah, kalau sobat penasaran, apa itu Breadcrumbs, silakan lihat gambar dibawah ini.

Kembali lagi ke laptop! Hehehe.. Breadcrumb navigasi ini sebenarnya adalah widget sederhana dan sudah menjadi bukan makanan atau trik baru di blogger, namun peranannya dalam membantu mesin pencari mengindeks page halaman website sangatlah besar.

Lalu bagaimana caranya membuat Breadcrumb di Blogspot?

* Mudah, silakan sobat log in di www.blogger.com, kemudian sobat masuk ke dashboar, klik EDIT HTML, jangan lupa centang expand template widget.

* Kemudian cari kode ]]></b:skin> ini, dengan CRTL+F dengan keyboard sobat

* Kemudian paste-kan kode ini persis diatas ]]></b:skin> :
.breadcrumbs {
padding:5px 5px 5px 0;
margin:0;font-size:95%;
line-height:1.4em;
border-bottom:4px double #e2e7b4;
}
.breadcrumbs a {
text-decoration:none;
color: #000000;
}
* Kemudian silakan cari kode <div class='post hentry'> dengan cara CTRL+F biar cepat

* Dan paste-kan kode dibawa ini tepat dibawah kode <div class='post hentry'> :
<b:if cond='data:blog.homepageUrl == data:blog.url'> <b:else/> <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'> <div class='breadcrumbs'><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Ganti Dengan Kata Kunci Utama Blog</a> &#187; <b:if cond='data:post.labels'><b:loop values='data:post.labels' var='label'> <a expr:href='data:label.url' rel='tag'><data:label.name/></a> <b:if cond='data:label.isLast != &quot;true&quot;'> , </b:if> </b:loop> </b:if> &#187; <data:post.title/> </div> </b:if> </b:if>
* Kemudian jika sudah, silakan simpan template sobat. Dan lihat tampilan blog sobat sudah berubah dan lebih SEO sekarang di mata mesin pencari.

Semoga bermanfaat dan blog anda semakin SEO friendly.

Info Dexer
Dexer Blog 5:08 PM

Cara membuat read more berwarna


Cara membuat read more, cara membuat read more berwarna, tips membuat read more, memberi background pada read more.  Ini adalah salah satu cara untuk memoles tampilan link "Read more" di blog anda. Link Read more anda bisa ditambahkan background dengan warna untuk memperindah tampilan blog anda dan semakin profesional.



Cara ini untuk memperindah tampilan link Read more di blog anda, yaitu :

Untuk memodifikasi background link "Read More", memang diharuskan untuk mengedit kode HTML blog anda. Untuk membuatnya berikut ini caranya.

  1. Login ke blogger.com
  2. Klik Dashboard
  3. Klik Rancangan 
  4. Klik Edit HTML

Tapi Pertama-tama download dulu kode HTML blog anda untuk jaga-jaga kalau anda ingin kembali ke tampilan blog sebelumnya.

Setelah itu copy paste kodenya di bawah ini
.jump-link a  {-moz-border-radius:5px;-khtml-border-radius: 5px;  -webkit-border-radius: 5px; padding:2px 12px; font-style: italic; border:1px solid #b7b7b6; margin:10px 0px; text-decoration: none; color: #000; background: #ccc; text-align: right; float: right; }
.jump-link a:hover {border:1px solid #545353; color:#fff; background:#797878; }
Taruh kodenya diatas  ]]></b:skin>
Untuk mempercepat pencarian kode ]]></b:skin>, tekan CTRL+F di keyboard anda.
Kemudian klik Save dan finish.

Anda masih dapat mengubah kode CSS seperti yang Anda inginkan, berdasarkan desain blog Anda. Warna yang diberikan adalah abu-abu, tetapi Anda dapat mengubahnya dengan warna lain, misalnya
background: # ccc;
Ganti kode warna dengan kode warna favorit Anda, seperti:
background: # 1881f7;
Jika Anda memiliki kode diedit, jangan lupa untuk Simpan Template.